Aroma tubuh yang harum dan segar adalah salah satu hal penting dalam menunjang penampilan. Setiap wewangian akan memberikan persepsi, imajinasi, dan sensasi masing-masing yang berbeda-beda.
Parfum murni yang dikenal juga sebagai Extrait de parfum memiliki konsentrasi yang paling tinggi antara 15 persen hingga 40 persen. Akan tetapi, sebagian besar parfum memiliki konsentrasi yang berkisar antara 20 persen hingga 30 persen.
Bagi Anda yang memiliki kulit sensitif disarankan untuk menggunakan parfum sebagai wewangian tubuh, karena mengandung kadar alkohol yang lebih sedikit dibandingkan dengan jenis wewangian tubuh yang lain. Hal ini karena memiliki kemungkinan yang kecil akan membuat kulit kering.
Lalu, apa itu Eau de Parfum? Eau de Parfum yang disingkat dengan EDP, adalah pewangi yang memiliki konsentrasi keharuman tertinggi setelah parfum murni. Dengan konsentrasi wewangian yang berkisar antara 15 persen hingga 20 persen, rata-rata parfum ini mampu bertahan selama 4 hingga 5 jam penggunaan.
Selain itu, Eau de Parfum juga memiliki harga yang lebih murah dibandingkan dengan parfum murni, akan tetapi EDP mengandung kadar alkohol yang lebih tinggi daripada parfum. Namun demikian, Eau de Parfum cocok untuk Anda gunakan di keseharian Anda.
Ada banyak produk wewangian yang populer saat ini, seperti Chanel, Salvatore Ferragamo, Emper, dan salah satunya jenis Eau de Parfums. Semuanya memiliki keharuman yang berbeda-beda. Bagi Anda yang ingin mengetahui harga jual parfum Eau de Parfum original di JD ID, simak terus ulasan berikut ini.
Daftar Harga Eau de Parfums
Nah, berikut ini adalah daftar harga jual parfum original JD ID.
Banana Republic Wildbloom Vert EDP Spray yang dibanderol dengan harga Rp 354.400.
Bravas Original Eau De Parfum XX-CT-671504 XOX yang dibanderol dengan harga Rp 28.600.
Bravas Parfum Pria 100 ML XOX Man Eau De yang dibanderol dengan harga Rp 28.600.
Bravas Parfum Wanita 50 ML Eau De Parfum Halal yang dibanderol dengan harga Rp 12.900.
Banana Republic Wildbloom EDP Spray yang dibanderol dengan harga Rp 319.000.
Bravas Parfum Wanita Original 100 ml Eau De yang dibanderol dengan harga Rp 26.200.
Miniso Official Parfum EDT Miniso Dupe jo Malone yang dibanderol dengan harga Rp 59.900.
Parfum BVLGARI Man in Black 100 ml for Man yang dibanderol dengan harga Rp 100.000.
Jeanne Arthes Sultane Noir Velour for EDP Parfum yang dibanderol dengan harga Rp 195.000.
Bravas Parfum Unisex 100 ml Eau de Parfums yang dibanderol dengan harga Rp 21.200.
Bravas Parfum Unisex Original 100 ml Eau De yang dibanderol dengan harga Rp 26.200.
Bravas Parfum Unisex 50 ml Eau De Parfum Halal yang dibanderol dengan harga Rp 12.900.
Charothy Premiere Series Sexy for Woman Parfum yang dibanderol dengan harga Rp 60.000.
Viral Parfum Wangi Bayi Tahanan Seharian –Eude yang dibanderol dengan harga Rp 49.900.
Jeanne Arthes Sur Un Nuage Blue Women EDP yang dibanderol dengan harga Rp 135.000.
Bravas Parfum Wanita 100 ml Eau De Parfum yang dibanderol dengan harga Rp 21.200.
Bravas Parfum Pria 100 ml Eau de Parfum Halal yang dibanderol dengan harga Rp 21.200.
Parfum Implora 169 Man Cromosome Wangi Tahan yang dibanderol dengan harga Rp 40.000.
Jean Miss Whisky Fashion Man yang dibanderol dengan harga Rp 169.500.
Papillon Season Premium Series Autums Mist Eau de yang dibanderol dengan harga Rp 75.000.
Tertarik memilikinya? Bisa langsung menuju JD.ID ya…